by Qusairi | Oct 31, 2022 | Berita
Jember (22/10/2022)– Fakultas Farmasi Universitas Jember sukses menyelenggarakan kegiatan konferensi internasional, The First International Conference on Medicinal Plants (The 1st ICMP) dengan mengangkat tema “A Revelation on Medicinal Plants as Antioxidant Sources...
by Qusairi | Oct 31, 2022 | Berita
Pada hari Rabu, 19 Oktober 2022, Fakultas Farmasi Universitas Jember menerima kunjungan kolaborasi pendidikan dari Faculty of Pharmacy and Health Sciences Universiti Kuala Lumpur Royal College of Medicine Perak (FPHS UniKL RCMP) Malaysia. Kunjungan ini merupakan...
by Qusairi | Oct 25, 2022 | Berita
Adanya perkembangan kurikulum terbaru terkait pelaksanaan Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) yang membutuhkan semakin banyak jam praktek, maka Fakultas Farmasi Universitas Jember merasa perlu untuk mengadakan kegiatan “Pelatihan Preseptor PKPA”. Kegiatan ini...
by Qusairi | Oct 13, 2022 | Berita
Program Studi Profesi Apoteker (PSPA) Fakultas Farmasi Universitas Jember telah melaksanakan kegiatan “Pelantikan dan Pengucapan Lafal Sumpah Apoteker Baru Angkatan XV” pada Kamis, 06 Oktober 2022. Kegiatan pelantikan kali ini kembali dilaksanakan secara luring di...
by Qusairi | Oct 13, 2022 | Berita
Seperti kita ketahui bahwa soal ujian kompetensi apoteker indonesia (UKAI) terus mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Kondisi ini menyebabkan kebutuhan akan soal yang berkualitas juga semakin meningkat. Permasalahan yang sering terjadi terkait penulisan adalah...
by Qusairi | Oct 5, 2022 | Berita
(Minggu, 25 September 2022) – Peringatan World Pharmacist Day (WPD) 2022 dirayakan dengan antusias oleh civitas akademika Fakultas Farmasi Universitas Jember melalui serangkaian kegiatan yang tidak hanya melibatkan internal fakultas, tetapi juga mengikutsertakan peran...